Wednesday, April 4, 2012

cara instalasi ubuntu server terbaru di pc atau laptop

Berikut adalah langkah-langkah melakukan instalasi ubuntu server terbaru:

  • pertama, download iso ubuntu server pada situs berikut Ubuntu web site.

  • lakukan Boot system dengan cara memasukkan CD yang telah dibakar ubuntu server ke dalam CD-ROM drive.

  • Pada saat melakukan booting anda akan ditanyai bahasa yang akan digunakan . dilanjutkan dengan pemilihan jenis keyboard yang anda gunakan.

  • Pilih drive tempat ubuntu server akan diinstall, kemudian lakukan pengaturan jaringan menggunakan DHCP.

  • Selanjutnya instaler akan meminta anda memasukkan hostname dan sejenisnya, masukkan saja  jangan ragu (user name dan password harus diingat).

  • Selanjutnya lakukan proses install

  • user baru sudah dibuat, user ini akan mendapat root access melalui peralatan sudo.

  • Kamu dapat memilih paket2 yang hendak diinstall. lihat  the section called “Package Tasks” for

  • Yang terakhir, sebelum melakukan reboot, kamu harus mengatur waktu dalam WTC.



Penjelasan Materi Lainnya

cara install Tomahawk 0.2.2 PPA di ubuntu debian linux
Install Tomahawk 0.0.3 on ubuntu using PPA - Open the terminal and run the following commandssudo add-apt-repository ppa:paulo-miguel-dias/tomahawksudo apt-get updatesudo apt-get install tomahawk
cara install shotwell 0.11 lewat ppa di ubuntu debian linux - aplikasiphoto manager
Install shotwell 0.11 on ubuntu using PPAOpen the terminal and run the following commandssudo add-apt-repository ppa:yorba/ppasudo apt-get updatesudo apt-get install shotwell
cara menerangkan layar di ubuntu debian linux - brightness indicator
Install Brightness indicator on ubuntuDownload deb package from here  and install by double clicking on it.After installing the package, add the program to your startup programs:Run System Settings » Startup Applications » ‘Add’Name: indicator-bright...
cara install KNemo di ubuntu debian linux - aplikasi monitor jaringan
Install knemo on ubuntuopen the terminal and run the following commandsudo apt-get install knemoNote:-This tool is mainly for KDE if you try to install on ubuntu it will install many KDE packagesScreenshot
cara install FileZilla client 3.5.1 di ubuntu debian linux - ftp filemanager
Install filezilla 3.5.1 using PPAOpen th terminal and run the following commandssudo add-apt-repository ppa:n-muench/programs-ppasudo apt-get updatesudo apt-get install filezilla


0 comments:

Post a Comment

 

Profil Penulis Blog Ini

Penulis merupakan mahasiswa aktif Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala dan Merupakan Anggota dari komunitas IloveAceh --> @iloveaceh

Hubungi Kami Di Sini

WhatsApp:6289694269436
YM:erix_funky
Skype:ilmusains7

Copyright © 2025 Pengertian - Materi Belajar Online Design by BTDesigner | Blogger Theme by BTDesigner | Powered by Blogger